Italia

Prediksi Skor Juventus vs Genoa 30 Maret 2025

54
×

Prediksi Skor Juventus vs Genoa 30 Maret 2025

Share this article

PLAY.ID | Serie A – Juventus akan berhadapan dengan Genoa pada lanjutan Liga Italia musim 2024-2025. Pertandingan ini akan berlangsung di stadion Juventus, Minggu (30/03/2025) pukul 00.00 WIB.

Juventus saat ini berada di posisi ke-5 dengan mengoleksi 52 poin dari 29 pertandingan. Motta hanya mampu memberikan 13 kemenangan, 13 imbang, dan 3 kali kalah dalam 29 pertandingan Serie A.

Mantan pelatih Bologna tersebut telah dipecat dari kursi pelatih utama si nyonya tua. Kini Juventus telah menunjuk Igor Tudor sebagai suksesor Motto. Laga kontra Genoa akan menjadi laga debutnya.

Di sisi lain, Genoa saat ini berada di posisi ke-12 dengan mengoleksi 35 poin dari 29 pertandingan. Genoa baru memenangkan 8 pertandingan, 11 kali imbang, dan 10 kali menelan kekalahan.

 

Lima pertandingan terakhir Juventus 

24/02/2025 Cagliari 0-1 Juventus

27/02/2025 Juventus 1-1 Empoli

04/03/2025 Juventus 2-0 Verona

10/03/2025 Juventus 0-4 Atalanta

17/03/2025 Fiorentina 3-0 Juventus

Lima pertandingan terakhir Genoa 

18/02/2025 Genoa 2-0 Venezia

23/02/2025 Inter Milan 1-0 Genoa

02/03/2025 Genoa 1-1 Empoli

08/03/2025 Cagliari 1-1 Genoa

15/03/2025 Genoa 2-1 Lecce

 

Prediksi Line up

Juventus (3-4-2-1): Di Gregorio; Kalulu, Gatti, Veiga; Weah, Locatelli, Koopmeiners, Nico Gonzalez; Kolo Muani, Yildiz; Vlahovic.

Pelatih: Igor Tudor.

Genoa (4-2-3-1): Leali; Sabelli, De Winter, Vasquez, Matturro; Frendrup, Masini; Zanoli, Malinovskyi, Miretti; Pinamonti.

Pelatih: Patrick Vieira.

Prediksi Skor: Juventus 2-1 Genoa

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *